Daily Bread

Arti Kebersamaan

Saya adalah orang yang bahagia karena saya adalah orang yang sukses. Tetapi sebenarnya akar kebahagian saya disebabkan karena saya memiliki orang-orang disekeliling saya yang mengasihi saya dan saya kasihi…. tidak ada orang yang senang jika dirinya sendirian.

  • Novak Djokovic

Berdua lebih baik dari pada seorang diri … (10) Karena kalau mereka jatuh, yang seorang mengangkat temannya, tetapi wai orang yang jatuh, yang tidak mempunyai orang lain untuk mengangkatnya!

  • Pengk 4:9-10

Kumpul bersama-sama adalah permulaaanya…
Tetap menjaga kebersamaan adalah prosesnya …
Kerja bersama adalah keberhasilan…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *